CATALUNYA, - Juara Dunia
Formula Satu (F1) asal Inggris Lewis Hamilton siap berlaga dalam musim balap
2015 yang akan dimulai pada Maret ini.
Ketegasan Hamilton ini pun
terlihat dalam sesi tes pra musim dimana mencatatkan diri sebagai yang tercepat
yang berlangsung di Barcelona.
formula1.com |
Dalam sesi tes pra musim
tersebut dirinya mencatatkan kecepatan 23,022 detik dimana lebih cepat 0,240
detik dari pembalap Felippe Massa.
Lap terbanyak dari sesi ini
ditorehkan pembalap Force India, Nico Hulkenberg dengan menyelesaikan sekitar
157 lap, sedangkan peringkat kedua diraih Kimi Raikkonen dengan 141 lap.
Sementara itu, kabar dari
tim McLaren dimana sang pembalap asal Spanyol, Fernando Alonso dikabarkan sudah
keluar dari rumah sakit pasca kecelakaan yang menimpanya di Catalunya beberapa
hari lalu.
Alonso sendiri saat ini
sedang beristirahat untuk memulihkan kondisinya hingga jelang perhelatan lomba
balap jet darat ini yang akan dimulai di Australia.
Kontak Blog > ervanca@gmail.com
Twitter.com/CatatanLorcasz